Terjemahan Pribadi
Masa depan itu terjemahan pribadi, barangkali itu yang membedakan nilai yang kita perjuangkan. Tidak ada yang dipermasalahkan. Saya, anda memilih jalan apa kita yakini membawa kita ke masa depan, mungkin dengan begitu kita tidak menyesal meski nantinya gagal. Hidup terlalu singkat untuk menjalani keinginan orang lain atau sekedar bertindak mengikuti dominasi opini.
It's about you and your dream, not someone else [Alex Rafsanjani]
Post a Comment for "Terjemahan Pribadi"